hidup itu seperti toko buku, didalamnya terdapat bermacam-macam bacaan.
mulai dari yang ringan sampai yang berat. yang lucu, menguras emosi, air mata, bahagia, senang, susah, sedih, kebutuhan, dan mayoritas semua orang membutuhkan seseorang pendamping untuk memotivasi hidupnya.
terkadang banyak sekali seseorang yang datang dan pergi dikehidupan kita, tapi begitu dia pergi kita akan digantikan orang yang lebih baik lagi. dan hal yang paling membahagiakan adalah bisa terus bersama dengan orang itu sepanjang usia kita. sebenarnya kehidupan seseorang semua itu indah, tergantung bagaimana seorang itu menyikapi kegagalan dan masalah yang dia hadapi. kita boleh mengeluh tapi kita tidak perlu menyerah. karena hidup itu banyak rasa, pahit, manis, asam, manis ..
ketika suasana hidupmu akan berubah menjadi lebihbaik, disana kamu akan berterima kasih kepada TUHAN karena telah memberikan kepercayaan yang luar biasa hebat dan kehidupan yang luar biasa menyenangkan.
I LOVE GOD
ALWAYS LOVE...!!!^^
(terinspirasi dari film cinta-indonesia)
